Resep Alami untuk Pengobatan Bisul

Resep Alami untuk Pengobatan Bisul
Penyakit yang satu ini sering kali tumbuh pada tubuh kita dan juga pada bagian tertentu saja, bisulan disebabkan oleh bakteri yang tumbuh dan berkembang secara berlebihan dalam tubuh kita. berikut beberapa resep alami yang bisa dijadikan sebagai referensi untuk pengobatan dan juga pencegahan untuk...

Manfaat Dan Kandungan Beluntas

Manfaat Dan Kandungan Beluntas
Masih banyak dari kita yang belum mengetahui tentang macam-macam jenis tanaman obat yang sangat berguna untuk kelangsungan dan membantu kita dalam mencegah beberapa penyakit. seperti adas, beluntas, mahoni, sambiloto, daun sambung nyawa dan masih banyak lagi. kali ini masih dengan manfaat tanaman...

Manfaat dan Kandungan Kapulaga

Manfaat dan Kandungan Kapulaga
Masih dengan khasiat tanaman obat yang dapat dijadikan sebagai obat untuk penyembuhan beberapa penyakit, karna banyaknya dari kita yang belum pahan tentang manfaat tanaman yang satu ini (kapulaga). dari mulai kandungan kimia,efek farmokologis, dan juga cara budidaya tanaman yang akan dijelaskan dibawah...

5 Resep Alami Hilangkan Bau Badan

5 Resep Alami Hilangkan Bau Badan
Bau badan sering kali kerap menjadi salah satu permasalahan oleh banyak orang yang  dapat mengganggu ruang gerak kita dilingkungan dan membuat orang disekeliling kita menjadi tidak nyaman. bau badan timbul akibat berlebihannya bakteri yang terdapat pada tubuh sehingga menjadikan kuman yang...

Kandungan dan Manfaat Bunga Kenop

Kandungan dan Manfaat Bunga Kenop
Manfaat bunga kenop dan beberapa kandungan kimia yang terdapat pada bunga kenop yang memiliki manfaat dan khasiat yang sangat baik untuk pengobatan beberapa jenis penyakit.berikut ini penjelasan kandungan dan manfaat yang terkandung dalam bunga kenop; Nama daerah: kembang puter, kembang gundul...

Manfaat Mahoni Untuk Kesehatan

Manfaat Mahoni Untuk Kesehatan
Masih dengan beberapa manfaat tanaman obat, admin akan menjelaskan sedikit tentang manfaat tanaman mahoni yang dapat kita gunakan sebagai salah satu obat untuk pengobatan beberapa jenis penyakit, karna memang mahoni seakan seperti tidak berguna di lingkungan kita, padahal mahoni mempunyai banyak...

3 Resep Alami untuk Gigitan Ular

3 Resep Alami untuk Gigitan Ular
Masih dengan admin http://posterkita.blogspot.co.id, kali ini admin akan menjelaskan kurang lebih sedikitnya tentang ramuan alami yang dapat anda gunakan dan lakukan jika  anda terkena gigitan ular. berikut adalah resep-resep dengan menggunakan bahan alami yaitu dengan tanaman obat yang mungkin...

Manfaat Dan Kandungan Bandotan

Manfaat Dan Kandungan Bandotan
Kali ini admin akan menjelaskan tentang manfaat dan kandungan tanaman bandotan untuk kesehatan, karna memang banyak yang belum kita ketahui tentang khasiat dan manfaat tanaman ini, dari mulai akar,daun, batang bahkan sampi ke bagian bunganya pun dapat kita gunakan, berikut penjelasannya; Nama...

Resep Alami untuk Luka Memar

Resep Alami untuk Luka Memar
Luka pada tubuh bisa datang kapan saja tanpa kita duga, baik itu luka bakar ataupun luka memar yang terjadi akibat benturan,kali ini admin akan menjelaskan sedikit tentang resep tradisonal ramuan tanaman obat untuk luka memar akibat benturan, karna luka benturan seringkali lebih sakit dari pada...

Manfaat Jahe Merah I Untuk Kesehatan Tubuh

Manfaat Jahe Merah I Untuk Kesehatan Tubuh
Kali ini admin akan menjelaskan sedikit tentang tanaman jahe merah sebagai tanaman obat yang sangat bermanfaat dan mempunyai banyak kandungan yang sangat baik untuk tubuh kita  dan juga mudah untuk kita dapatkan dilingkungan sekitar kita dari mulai pasar tradisional, supermarket dan masih...

Manfaat Daun Sambung Nyawa

Manfaat Daun Sambung Nyawa
Masih dengan http://posterkita.blogspot.co.id/ kali admin akan membahas tentang manfaat tanaman sambung nyawa yang belum banyak kita ketahui, tanaman yang satu ini banyak memiliki kandungan yang sangat baik untuk tubuh. yang sangat baik untuk kesehatan dan sebagai obat untuk beberapa penyakit.berikut...

Manfaat & Kandungan Bunga Matahari

Manfaat & Kandungan Bunga Matahari
Bunga matahari / helianthus annuus L Nama daerah : bunga panca matoari, kembang srengenge, purbanegara dan juga tampong are Berikut ini admin akan menjelaskan beberapa penjelasan tentang manfaat dan khasiat tanaman obat bunga matahari untuk kehidupan kita yang berguna sebagai obat unutk berbagai...

Khasiat Tanaman Obat Kumis Kucing

Khasiat Tanaman Obat Kumis Kucing
Kumis kucing / orthosiphon aristatus B1Nama daerah : remujung, sesalaseyan dan seongot koceng Kali ini masih dengan beberapa manfaat tanaman obat untuk kesehatan admin akan menjelaskan khasiat tanaman obat kumis kucing, karna masih banyak dari kita yang belum tahu tentang khasiat dan manfaat...

Ramuan Alami Untuk Luka Berdarah

Ramuan Alami Untuk Luka Berdarah
Luka berdarah memang tidak pernah kita duga kedatangannya, bisa terjadi kapanpun dan dimanapun, luka berdarah terjadi karena besetan benda apapun yang mengakibatkan lapisan kulit pada tubuh kita menjadi terbuka sehingga membuat aliran darah pada tubuh kita mengalir ke luar (berdarah). Berikut ini...

Manfaat Lengkuas dan Kandungan Kimia

Manfaat Lengkuas dan Kandungan Kimia
Nama daerah: laja, halawas, lawas, laos, lahwas, lingkuas. Nama aisng: galangal, grote galangal, java galangal. Nama simplisia: languatis rhizome, fructus alpaniae (buah lengkuas) Kandungan lengkuas dan efek farmokologis: Tanaman yang satu ini banyak mengandung senyawa kimia yang sangat baik...

Manfaat Tanaman Temulawak

Manfaat Tanaman Temulawak
Nama daerah; koneng gede, temulawak, temu labak, tommo ,korbanga. Berikut sedikit penjelasan tentang tanaman temulawak, dari mulai kandungan,manfaat,sampai ke cara budidaya tanaman temulawak: Kandungan temulawak: Tumbuhan yang satu ini mempunyai kandungan kimia yang sangat banyak, seperti kandungan...

Manfaat Temu Putih I Kesehatan Tubuh

Manfaat Temu Putih I Kesehatan Tubuh
(Nama asing; zedoary) Selamat datang kembali sobat pembaca artikel tentang kesehatan, kali ini admin akan memberikan beberapa penjelasan tentang tanaman temu putih dan juga kandungan serta efek farmakologisnya.karna banyak yang belum kita ketahui tentang manfaat tanaman temu sendiri, untuk itu...