Manfaat dari banyak tanaman dan buah yang ada lingkungan tempat tinggal kita adalah suatu anugrah dari tuhan untuk kita, kali ini kita akan menjelaskan kandungan dan manfaat lidah buaya untuk kesehatan, berikut penjelasannya;
Kandungan lidah buaya adalah banyak memiliki kandungan kimia seperti; aloin, isobarbaloin, aloemin, dan masih banyak kandungan lainnya yang mempunyai sifat dingin dan juga pahit. tanaman lidah buaya juga mempunyai manfaat sebagai antiradang, pencahar.
Pemanfaatan lidah buaya adalah pada semua bagiannya, baik itu akar, daun ataupun bunganya sekaligus dan juga dalam keadaan segar maupun kering. manfaat untuk kesehatan kita adalah bisa sebagai pengobatan bebereapa penyakit seperti; batuk, kencing manis, cacingan, kurang serat (susah buang air besar), sembelit, gatal-gatal, luka memar, luka dalam ataupun luka luar, wasir dan juga masih banyak lagi. dan jika dikonsumsi dengan obat lain dari dokter atau toko untuk tidak merebus lidah buaya.
(lidah buaya juga banyak digunakan untuk perawatan rambut oleh banyak orang)
Budidaya lidah buaya adalah dengan cara menggunakan tunas atau anakan yang tumbuh dipinggiran tanaman lidah buaya tersebut. tidak sulit dalam prosesnya cukup pindahkan tunas ke tempat baru dan juga pemberian air yang cukup serta pupuk yang merata.
Nah itulah penjelasan tentang kandungan dan manfaat dari tanaman lidah buaya yang bisa kita gunakan sebagai solusi untuk mengatasi dan mengobati beberapa penyakit yang ada. terimakasih telah berkunjung, salam sehat untuk kita semua...
wassalamualaikum.wr.wb...
0 komentar :
Post a Comment
Terima kasih telah berkunjung di blog ini silahkan berkomentar..!!!